Langsung ke konten utama

Di Sekitar Raksasa




Pelan dan pasti..
Ini saatnya rehat dan menulis..
Tentang titik..
Titik balik dan membaca ingatan dalam memori..

Di sekitar raksasa..
Belajar dan menerima petuah..
Di sekitar raksasa..
Aku menjadi bagian dari mereka..
Di sekitar raksasa..
Nilai kegagalan adalah harga..
Di sekitar raksasa..
Yang mereka lakukan hanya mencoba memberi tambah kepada sesama..


Komentar

7 Hari Dilihat

Perkara Bubur

Apa Yang Dicari Dalam Hidup Ini?

Nazarku, Tunai!

Warna

Apa Yang Membuat Anda Bahagia?

Beli

Wong Pinter Wong Bejo